Skip to main content

Cara Login ke PFN Manager (Terbaru)

Mulai Tanggal 19 Agustus 2019, module PFN Manager terbaru bisa diakses melalui website https://manage.premiumfast.net

  • Masuk ke manu "Layanan" => "Layanan Saya"

  • Klik pada produk anda

  • Maka akan muncul Account Control Panel, Anda bisa melakukan restart akun, check disk, dan menuju ke link download anda pada halaman ini.

Tampilan PFN Manager [Update 17/11/2019]

Penjelasan Fitur PFN Manager#

  • Login to ruTorrent Untuk Login ke Akun ruTorrent anda.
  • Restart Account Jika akun anda error, anda bisa menggunakan tombol ini untuk melakukan restart pada akun anda. Silahkan tunggu 5 menit dan coba reload halaman ruTorrent setelah melakukan restart.
  • Check Disk Used (Manual) Menampilkan penggunaan disk secara manual (bukan melalui ruTorrent)
  • Download Url [OLD] / [NEW] / [Proxy SGP] Jika pada ruTorrent file yang terdownload telah selesai 100%, anda bisa mendownload file tersebut langsung dengan mengakses 3 link diatas, klik tombol dan anda akan diarahkan ke url torrent anda.
    • [OLD] = Url Direct Langsung Ke Server (Tampilan Standar)
    • [NEW] = Url Direct Langsung ke Server (Tampilan Baru)
    • [Proxy SGP] = Url di Route ke Singapore (Proxy)
  • Download Transdroid APK Link APK terbaru dari Transdroid untuk memudahkan anda akses akun leechbox/seedbox dari Smartphone Android anda.
  • Download Transdroid Configuration Ini merupakan configurasi automatis yang dibuat oleh sistem kami dan anda hanya perlu meng-import config dari files settings.json tersebut ke aplikasi Transdroid anda.

Penggunaan ruTorrent#

Ganti Password Akun ruTorrent#

  • Anda juga bisa melakukan ganti password dengan mengklik pada sebelah kiri "Ganti Password" atau "Change Password"

Last updated on